Menampung 20 Ribu Orang, Tribum Olahraga Dumai Sudah Mencapai 20 Persen

- Penulis

Rabu, 6 Agustus 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Pembangunan tribun penonton pada stadion sepakbola Kota Dumai tengah digesa dan menunjukkan progres yang baik. Menurut pantauan di lapangan, saat ini progres pembangunan tribun lebih kurang 20% dengan target selesai pada akhir tahun 2025.

Direncanakan ketika sudah rampung, tribun stadion ini nantinya dapat menampung 2.000-2.500 penonton dengan kualitas lapangan berstandar nasional dan running track berstandar internasional. Selain itu, pencahayaan stadion ini nantinya akan diatur sedemikian rupa untuk di malam hari. Stadion ini juga memiliki fasilitas lapangan olahraga atletik yang juga tengah digesa pengerjaannya.

Muhammad Mufarizal, S.T., M.IP selaku Kepala Dinas Pertanahan dan Tata Ruang (Dispertaru) Kota Dumai yang menaungi pengerjaan stadion sepakbola menyampaikan jika pengerjaan lapangan sudah selesai sepenuhnya dan dilanjutkan dengan pembangunan tribun.

Mufarizal juga menyebut jika pembangunan tribun ini rampung, maka selanjutnya proses penataan ruang di sekitaran stadion untuk kebutuhan parkir dan sebagainya akan segera dilaksanakan.

“Sejauh ini progresnya sesuai dengan perencanaan yang telah disepakati. Pak Wako Paisal menitipkan agar pembangunan ini berjalan dengan lancar dan dapat difungsikan untuk masyarakat Kota Dumai jika sudah selesai sepenuhnya” tutur Mufarizal.

Walikota Dumai H. Paisal, SKM., MARS yang sempat meninjau proses pembangunan tribun pada beberapa waktu lalu menitipkan pesan kepada pelaksana agar bekerja baik dan memastikan standar sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Berita Terkait

Fahmi Rizal, S.STP., M.Si  Resmi Dilantik Sebagai Sekda Kota Dumai Oleh Walikota Dumai H. Paisal. S.K.M, MARS
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos Bersama Masyarakat Di Kelurahan Terkul
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Pemantauan PMK Ternak Di Desa Pancur Jaya
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Patroli Karhutla Bersama Masyarakat Di Kelurahan Batu Panjang
Patroli Mitigasi Siskamling TNI dan Masyarakat di Kelurahan Batu Panjang Berjalan Aman dan Kondusif
Kapolres Dumai Pimpin Patroli Tim RAGA dan Pengecekan Pos Satkamling kecamatan Bukit kapur Kota Dumai
Generasi Pesona Indonesia (GENPI) Dumai Sukses Menggelar Liga MiniSoccer GENPI CUP 2
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Patroli Karhutla Bersama Masyarakat di Desa Darul Aman

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 05:33 WIB

Fahmi Rizal, S.STP., M.Si  Resmi Dilantik Sebagai Sekda Kota Dumai Oleh Walikota Dumai H. Paisal. S.K.M, MARS

Senin, 3 November 2025 - 04:51 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos Bersama Masyarakat Di Kelurahan Terkul

Senin, 3 November 2025 - 04:48 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Pemantauan PMK Ternak Di Desa Pancur Jaya

Senin, 3 November 2025 - 04:45 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Patroli Karhutla Bersama Masyarakat Di Kelurahan Batu Panjang

Minggu, 2 November 2025 - 16:29 WIB

Patroli Mitigasi Siskamling TNI dan Masyarakat di Kelurahan Batu Panjang Berjalan Aman dan Kondusif

Berita Terbaru