Polres Dumai Gencar Perangi Narkoba

- Penulis

Selasa, 21 Maret 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Dumai, AKBP Donald Happy Ginting

DUMAI, Tribunriau-
Polisi Resort (Polres) Dumai kini tengah gencar memerangi Narkoba, terlebih kepada pengedar barang haram tersebut.

Pada Minggu (19/03/2017) lalu, Polres Dumai berhasil menangkap RS (33) disertai barang bukti 1 paket kecil sabu dengan berat kotor 0,33 gram.

Selang sehari setelah penangkapan RS, Tim Opsnal Satuan Reserse dan Narkoba (Sat Resnarkoba) Polres Dumai kembali menangkap R (32) di Jalan Cendrawasih, Kelurahan Laksamana Kecamatan Dumai Kota.

Kapolres Dumai, AKBP Donald Happy Ginting menjelaskan, penangkapan R berawal dari pengembangan laporan Polisi setelah sehari penangkapan RS.

“Penangkapan R merupakan hasil pengembangan terhadap Laporan Polisi Nomor:LP/70/A/III/2017/Riau/Narkoba, Tgl 20 Maret 2017,” kata Kapolres Dumai, Selasa (21/3/2017).

Dari tangan R, diamankan barang bukti berupa 3 paket sabu seberat 6,56 Gram, 20 lembar plastik bening serta timbangan digital.

“Terlapor beserta barang bukti sudah diamankan di Polres Dumai untuk pengembangan dan proses selanjutnya,” pungkasnya.(isk)

Berita Terkait

Tindakan Responsif Bea Cukai Dumai Atas Informasi Masyarakat
Gendong 10 Kg Sabu dan Ganja di Depan Hotel The Zuri Dumai di Ciduk Polda Riau
Sengketa Lahan di Desa Dungun Baru, Rupat: Dugaan Aksi Mafia Lahan Kian Memanas
Operasi Mandiri Bea Cukai Dumai Membuahkan Hasil, Rokok Tampa Cukai di Warung Klontong Berhasil Diamankan
Upaya Peredaran Sabu sabu Seberat 1,5 Kg Berhasil Diamankan Polres Dumai di Pintu Tol Dumai – Pekanbaru
Ada Apa Dengan Bunsui Tigol, S.Th? Diduga Bawa 13 Preman ke Desa Dungun Baru, Warga Dusun Pak Cuk di Ancam
Penyelundupan 3.750 Ban Bekas Asal Malaysia di Gagalkan Tim Satgas Patroli Bea Cukai Kota Dumai
BREAKING NEWS: Polres Dumai Gagalkan Peredaran 1 Kilogram Sabu di Pelabuhan Roro

Berita Terkait

Rabu, 29 Oktober 2025 - 11:49 WIB

Tindakan Responsif Bea Cukai Dumai Atas Informasi Masyarakat

Rabu, 22 Oktober 2025 - 16:15 WIB

Gendong 10 Kg Sabu dan Ganja di Depan Hotel The Zuri Dumai di Ciduk Polda Riau

Senin, 20 Oktober 2025 - 04:39 WIB

Sengketa Lahan di Desa Dungun Baru, Rupat: Dugaan Aksi Mafia Lahan Kian Memanas

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 12:27 WIB

Operasi Mandiri Bea Cukai Dumai Membuahkan Hasil, Rokok Tampa Cukai di Warung Klontong Berhasil Diamankan

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 05:19 WIB

Upaya Peredaran Sabu sabu Seberat 1,5 Kg Berhasil Diamankan Polres Dumai di Pintu Tol Dumai – Pekanbaru

Berita Terbaru