Paguyuban Sinar Mas (PSM) Memberikan Bantuan Bibit Jagung Kepada Polsek Sungai Sembilan

- Penulis

Sabtu, 19 Juli 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DUMAI – Dalam upaya meningkatkan produktivitas pertanian di wilayah kecamatan Sungai Sembilan Paguyuban Sinarmas memberikan bantuan bibit jagung dan pupuk hibrida kepada petani melalui Polsek Sungai Sembilan yang dapat menjalankan program ini sebagai bentuk sinergi antara Kepolisian, warga dengan Perusahaan dalam mendukung ketahanan pangan yang berkelanjutan Jum,at (18/07/2025).

Pemberian bibit jagung ini menunjukkan sinergi yang baik antara Pemerintah, Masyarakat, dengan Perusahaan (Paguyuban Sinar Mas) sebagai upaya meningkatkan ketahanan pangan.

Langkah ini diharapkan dapat meningkatkan hasil panen dan kesejahteraan petani.

Sebagaimana arahan bapak Presiden Prabowo dalam mendukung Swasembada pangan perlu didorong dari tingkat desa, misalnya dengan pengembangan lumbung pangan.

Swasembada pun dapat dimulai dari tingkat desa yang mampu menunjang ketahanan pangan secara nasional.

Ini penting supaya cadangan pangan masyarakat desa selalu ada, sehingga hasil panen petani pun selalu terserap.

Paguyuban Sinarmas berharap bantuan ini dapat menjadi motivasi bagi para petani untuk terus meningkatkan produktivitas dan menjaga ketahanan pangan di wilayah kecamatan Sungai Sembilan sambungnya

Berita Terkait

Kapolres Padang Lawas Pimpin Apel Siaga Tanggap Darurat Bencana
Polres Dumai Gelar Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi
PMA Sambangi IPDN Jatinangor, Jawa Barat
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos di Desa Sukoharjo Mesim
Babinsa Koramil 04/Rupat Gelar Patroli Karhutla di Desa Teluk Lecah
Bawa Harum Padang Lawas, Hafiz M.Al Zikri Hasibuan Sabet Juara III Taekwondo POPNAS XXVII di Jakarta
TNI Bersama Ketua RT, Linmas, dan Pemuda Gelar Patroli Mitigasi Siskamling di Kelurahan Batu Panjang
Pastikan Pelayanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Riau Tinjau Rutan Dumai

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 13:52 WIB

Kapolres Padang Lawas Pimpin Apel Siaga Tanggap Darurat Bencana

Rabu, 5 November 2025 - 10:03 WIB

Polres Dumai Gelar Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi

Rabu, 5 November 2025 - 06:58 WIB

PMA Sambangi IPDN Jatinangor, Jawa Barat

Rabu, 5 November 2025 - 05:44 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos di Desa Sukoharjo Mesim

Selasa, 4 November 2025 - 14:55 WIB

Bawa Harum Padang Lawas, Hafiz M.Al Zikri Hasibuan Sabet Juara III Taekwondo POPNAS XXVII di Jakarta

Berita Terbaru

Berita

PMA Sambangi IPDN Jatinangor, Jawa Barat

Rabu, 5 Nov 2025 - 06:58 WIB