Rutan Kelas IIB Dumai Ikuti Apel Pegawai dan Halal bi Halal Idul Fitri 1445 Hijriah Secara Virtual

- Penulis

Selasa, 16 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


DUMAI
– Rutan Dumai Kanwil Kemenkumham Riau turut serta dalam kegiatan apel bersama dan halal bi halal secara virtual bersama seluruh jajaran Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia mulai dari tingkat pusat, kanwil, hingga unit pelaksana teknis Selasa (16/04/2024). 

Apel diikuti Karutan Dumai Bastian Manalu, pejabat struktural serta staf melalui Zoom Meeting yang diselenggarakan di aula Rutan.

Kegiatan apel bersama dilaksanakan pasca jajaran kemenkumham menjalani cuti bersama hari raya idul fitri 1445 Hijriah / 2024 Masehi. 

Jajaran Rutan Dumai dengan antusias mengikuti arahan dan sambutan dari pejabat Kementerian Hukum dan HAM serta menyampaikan komitmennya dalam menjalankan tugas dengan baik dan profesional.

Bertindak sebagai Pembina Apel, Min Usihen selaku Pelaksana Tugas (plt) Sekretaris Jenderal Kemenkumham RI yang juga sebagai Direktur Jenderal Kekayaan Intelektual menyampaikan beberapa pesan penting pada jajaranya.

” kepada seluruh jajaran untuk segera mengakselerasi kegiatan sesuai rencana kerja serta tingkatkan kedisiplinan, kemudian percepatan realisasi anggaran secara transparan dan akuntabel harus dilaksanakan dengan baik”, ungkap Min Usihen.

Terakhir Dirjen KI mengajak jajarannya untuk selalu berinisiatif dalam bekerja dengan selalu membangun kreativitas dan menemukan inovasi dan gagasan terbaru untuk kemajuan Kemenkumham.

Karutan menyampaikan rasa terima kasih atas kesempatan untuk ikut serta dalam acara tersebut. Dirinya menggarisbawahi pentingnya menjaga solidaritas dan semangat kebersamaan.

Berita Terkait

Pastikan Pelayanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Riau Tinjau Rutan Dumai
Babinsa Koramil 04/Rupat Bersama Masyarakat Gelar Patroli Karhutla di Desa Pangkalan Nyirih
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos di Desa Parit Kebumen
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Pemantauan PMK Hewan di Desa Sri Tanjung
Patroli Mitigasi Siskamling TNI, Ketua RT, Linmas, dan Pemuda Setempat di Kelurahan Batu Panjang Berlangsung Kondusif
Kajati Riau Lantik Wakajati Riau, Asisten Pemulihan Aset. Kejati Riau, 5 Kajari di Riau dan 2 Koordinator Pada Kejati Riau
Tingkatkan Layanan Kesehatan Warga Binaan, Rutan Dumai dan Puskesmas Bumi Ayu Tandatangani PKS
Fahmi Rizal, S.STP., M.SiĀ  Resmi Dilantik Sebagai Sekda Kota Dumai Oleh Walikota Dumai H. Paisal. S.K.M, MARS

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 13:48 WIB

Pastikan Pelayanan Optimal, Kakanwil Ditjenpas Riau Tinjau Rutan Dumai

Selasa, 4 November 2025 - 05:34 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Bersama Masyarakat Gelar Patroli Karhutla di Desa Pangkalan Nyirih

Selasa, 4 November 2025 - 05:31 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos di Desa Parit Kebumen

Selasa, 4 November 2025 - 05:27 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Pemantauan PMK Hewan di Desa Sri Tanjung

Senin, 3 November 2025 - 15:14 WIB

Patroli Mitigasi Siskamling TNI, Ketua RT, Linmas, dan Pemuda Setempat di Kelurahan Batu Panjang Berlangsung Kondusif

Berita Terbaru