PLH Bupati sambut Kedatangan Kejatisu Kunker Ke Padang Lawas

- Penulis

Selasa, 11 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


PADANG LAWAS
– Plh. Bupati  Padang Lawas Arpan Nasution S.Sos dan Ketua DPRD Kabupaten Padang Lawas Amran Pikal Siregar S.Sos,i mangulosi Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu) dalam menyambut kunjungan kerja (Kunker) ke kantor kejaksaan negeri (Kajari) Sibuhuan, selasa (11/06/24).

Turut hadir Ketua Pengadilan Agama, mewakili Ketua Pengadilan Negeri, Kepala Rutan Sibuhuan, Pabung Padang lawas, Wakapolres Padang Lawas dan para undangan lainnya.

Dalam hal ini,  kunjungan kerja Kejati Sumatera Utara Idianto, SH, MH untuk melakukan peninjauan pembangunan Kantor Kejaksaan Negeri Sibuhuan.

Pada kesempatan ini, Plh. Bupati Padang Lawas menyampaikan atas nama Pemerintah dan masyarakat Kabupaten Padang Lawas mengucapkan selamat datang kepada Kejati Sumatera Utara semoga kedatangan beliau membawa berkah terhadap Kabupaten Padang Lawas.

Semoga dengan kedatangan Kejati Sumatera Utara ke Kabupaten Padang Lawas ini dapat memotivasi kita semua sehingga nantinya bisa melaksanakan tugas-tugas dengan baik untuk pembangunan dan kemajuan Kabupaten Padang Lawas.

(ASWIN)

Redaksi : Feri Windria

Kepada Seluruh Masyarakat, Jika memiliki informasi, dan menemukan kejadian/peristiwa penting, atau pelanggaran hukum, baik oleh warga atau pejabat pemerintah/lembaga/ penegak hukum, silahkan mengirimkan informasi ke Redaksi Mediapesisir.news berupa narasi/tulisan, rekaman video/suara, ke No telepon/WA: 0823-8508-9055

Jangan Lupa Mengirim Indensitas Lengkap, Kami menjamin kerahasiaan Identitas Narasumber.

Berita Terkait

Patroli Mitigasi Siskamling TNI, Ketua RT, Linmas, dan Pemuda Setempat di Kelurahan Batu Panjang Berlangsung Kondusif
Kajati Riau Lantik Wakajati Riau, Asisten Pemulihan Aset. Kejati Riau, 5 Kajari di Riau dan 2 Koordinator Pada Kejati Riau
Tingkatkan Layanan Kesehatan Warga Binaan, Rutan Dumai dan Puskesmas Bumi Ayu Tandatangani PKS
Fahmi Rizal, S.STP., M.Si  Resmi Dilantik Sebagai Sekda Kota Dumai Oleh Walikota Dumai H. Paisal. S.K.M, MARS
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos Bersama Masyarakat Di Kelurahan Terkul
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Pemantauan PMK Ternak Di Desa Pancur Jaya
Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Patroli Karhutla Bersama Masyarakat Di Kelurahan Batu Panjang
Patroli Mitigasi Siskamling TNI dan Masyarakat di Kelurahan Batu Panjang Berjalan Aman dan Kondusif

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 15:14 WIB

Patroli Mitigasi Siskamling TNI, Ketua RT, Linmas, dan Pemuda Setempat di Kelurahan Batu Panjang Berlangsung Kondusif

Senin, 3 November 2025 - 10:59 WIB

Kajati Riau Lantik Wakajati Riau, Asisten Pemulihan Aset. Kejati Riau, 5 Kajari di Riau dan 2 Koordinator Pada Kejati Riau

Senin, 3 November 2025 - 10:01 WIB

Tingkatkan Layanan Kesehatan Warga Binaan, Rutan Dumai dan Puskesmas Bumi Ayu Tandatangani PKS

Senin, 3 November 2025 - 05:33 WIB

Fahmi Rizal, S.STP., M.Si  Resmi Dilantik Sebagai Sekda Kota Dumai Oleh Walikota Dumai H. Paisal. S.K.M, MARS

Senin, 3 November 2025 - 04:51 WIB

Babinsa Koramil 04/Rupat Laksanakan Komsos Bersama Masyarakat Di Kelurahan Terkul

Berita Terbaru